Hari Bayangkara Ke-73 Berbagi Kasih Dengan Anak Lumpuh Layu – srtv.co.id

Berbagi Kasih Dengan Anak Lumpuh Layu.

srtv.co.id Nganjuk, Diusianya yang ke-73 Tahun, Polri terus berbenah, di berbagai bidang, terutama bidang sosial kepada masyarakat. Seperti halanya yang dilakukan Polsek Kertosono ini di hari bayangkara ini melakukan aksi sosial kepada anak Lumpuh.

Sosok Polisi Peduli Anak lumpuh ini adalah Brigadir. Eko Prasetyo dirinya yang sehari – hari mengapdikan diri di Polsek Kertosono ini, mempunyai rutinitas lain di luar tugas dinasnya yakni membantu Sintiya anak dari Bapak Senin, warga Kudu Kecamatan kertosono, yang sejak lahir menderita lumpuh Layu. “Dirinya secara konsisten membatu sintiya, untuk melakukan terapi, dan merobat medis, kerumah sakit, ini dilakukan semata – mata untuk mewujudkan, mimpi Sintiya agar bisa berjalan”. Terang Brigadir Eko.

Di hari bayangkara yang ke 73 ini di pimpin langsung oleh Kompol.Abrahan besrta jajaran datang kerumah Sintiya, yang harus terkulai lemas di kursi roda yang sudah tidak baru lagi, melihat hal tersebut Kapolsek Kertosono, turun dan mencium kening sintiya sambil meneteskan air mata, dirinya merasa iba dan prihatin atas penderitaan Sintiya. “Saya begigu melihat sintiya sangat terharu, dan air mata ini tak kuasa lagi menbendung, kami sebagai abdi negara prihatin atas derita sintiya”. Terang Kompol.Abraham Sisik.

Di tambahkan Kapolsek di hari Bayangkara ke 73 ini Polsek Kertosono, “memberikan bantuan kepada keluarga sintiya agar dapat meringankan sedikit beben hidupnya, Aksi sosial Polsek kertosono ini hasil dari Inisiasi Kapolres Nganjuk, AKBP.Dewa Nyoman Nata Wiranta, kami berharap program baik ini dapat menjadi Virus Positif bagi seluh Nusantara”. Jelas Kompol. Abraham.

Aksi peduli kasih ini akan terus dilakukan oleh polsek kertosono, untuk memberikan rasa nyaman, dan terus menjalin, kedekatan dengan warga masyarakat, untuk memelihara knatimas yang ada di wilayah Polsek Kertosono.

Reporter : Asep Bahar.

Editor : Bagus Jatikusumo.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *